Minggu, 27 Mei 2018

3 Cara Efektif Memberi Teladan Jujur Kepada Anak


Hasil study  yang diterbitkan dalam The Journal of Moral Education, para periset  dari University of California,San Diego dan University of Toronto , banyak orang tua memberikan pengasuhan dengan berbohong  untuk membuat anak bisa menurut dan membuat anak menjadi senang . menariknya anak pun tahu kebohongan itu  , bahkan orang tua yang mengajarkan kejujuran secara keras juga melakukan kebohongan . Peneliti menyebutnya sebagai parenting by lying.

Diriwayatkan oleh Abdullah bin Amir ra yang menceritakan masa kecilnya. Disaat ibunya memanggil Abullah  Rosullullah   sedang berada di rumah kami.Ibunya berkata : “kemarilah aku akan memberimu sesuatu”  Rosul bertanya  kepada ibu , “apa yang hendak engkau berikan ?”. Ibu menjawab , Aku akan memberinya buah kurma. Melihat gelagatnya Rosul bersabda : “ Amaa , innaka laulam tu’thihi  syai’aan ,kutibat alaika kidzbatun “ artinya ingatlah jika kamu tidak memberinya apapun pada dia maka kamu tergolong orang dusta.  Abu Dawud ,  Kitabul Addab  4339
Perlunya  penanaman nilai nilai kejujuran .